Membuat septic tank wajib hukumnya , suatu bentuk kebutuhan primer . Masak mau numpang di tetangga, emang ga malu tiap pagi harus nebeng. Lagi pula membuat septic tank ngga begitu mahal , baiaya yang dikelarkan sih relatif tergantung dari design model septic tank itu sendiri.
Akan tetapi untuk Biaya Model septic Tank minimalis berkisar 2.000.000 rupiah saja kok. Tergantung juga dari kinerja tukang pembuat septic tank, harus sering2 di pantau kalo ngga mereka lelet kerjanya. , membuat septic tank minimalis rincian biayanya sebagai berikut :
Rincian Anggaran Biaya Pembuatan septic tank Minimalis
- Batubata Merah saya siapkan 1000 buah/Rp350 total –> Rp 350.000
- Semen saya gunakan merek Baturaja 5 sak/Rp 62.000 total –> Rp 310.000
- Pasir kira-kira 2 m³ atau ½ mobil (1 Mobil 4 m³) total –> Rp 200.000
- Batu Split saya siapkan 1 m³/Rp 250.00 total –> Rp 250.000
- Besi Beton Ø10 mm type TY/ Rp 58.000 ] total –> Rp 290.000
- Kawat Beton beli 1 kg/ Rp 20.000 total –> Rp 20.000
- DOP (Baut pembuka)/ Rp 25.000 total –> Rp 25.000
- Kayu papan (punya sendiri) / Rp250.000
- Kayu Kasau (punya sendiri) / 250.000
- Upah Tukang 4 HOK/ Rp 75.000 total –> Rp 350.000
- Upah Pekerja 4 HOK/ Rp 50.000 total –> Rp 250.000 +
- Total : 2.500.000
Tidak ada komentar:
Posting Komentar